Pada prinsipnya, manajemen adalah kaidah yang menetapkan pentingnya menyiapkan tempat untuk segala sesuatu dan menetapkan segala sesuatu pada tempatnya. Di dalam proses manajemen terdapat beberapa kegiatan yang disebut sebagai fungsi-fungsi manajemen, dimulai dari perencanaan, pengorganisasian, motivasi dan pengawasan (evaluasi). Dengan metode tematik, buku ini mengkaji hikmah idariyah dalam Al…
Buku yang ditulis Marc Hurwitz dan Samantha Hurwitz (2015), Leadership is half the story sebenarnya bisa dipahami dari sudut pandang sebagai protes terhadap cara pandang lama bahwa sukses organisasi ditentukan oleh pemimpin dan kepemimpinan. buku ini, dengan segala ketidaklengkapan perangkat teoretiknya, mengonkretkan protes itu dengan cara mendiskripsikan bahwa organizational excellences juga …
Perilaku organisasi positif merupakan kajian dan penerapan kekuatan SDM yang berorientasi positif dan kapasitas psikologis yang bisa diukur, dikembangkan dan secara efektif dikelola untuk perbaikan kinerja di tempat kerja saat ini. Bidang kajian utama perikalu organisasi yaitu sikap dan perilaku manusia di dalam organisasi. Tujuan akhirnya adalah pemahaman, penjelasan dan peningkatan sikap dan …
Pada saat ini ada berbagai persoalan dan perubahan yang terjadi dalam dunia organisasi baik manufaktur, jasa, bisnia dan pendidikan. Situasi ini muncul disebabkan berbagai persaingan yang kompetitif dan harus dihadapi para pelaku yang menjalankan tugas dan perannya sebagai individu, pemimpin, praktisi, profesional maupun dosen dan mahasiswa. Peningkatan kualitas dan profesionalitas individu seb…
Buku ini menguraikan secara lengkap akan seluruh persoalan Desa di Indonesia mulai dari teori, regulasi dan implementasi terkini yang pernah ada. Buku ini juga mengupas tuntas mengenai permasalahan pokok tarkait administrasi pemerintahan desa di Indonesia yakni: penyelenggaraan pemerintahan desa, susunan organisasi dan tata kerja pemerintahan desa, peraturan di desa, administrasi pemerintahan d…
Mediasi merupakan salah satu bentuk dari alternatif penyelesaian sengketa. Mediasi adalah cara penyelesaian sengketa berdasarkan pendekatan mufakat para pihak dengan bantuan pihak netral yang tidak memiliki kewenangan memutus yang disebut mediator. Mediasi dapat digunakan untuk menyelesaikan sengketa di luar pengadilan dan sengketa yang telah diajukan ke pengadilan. Mediasi juga digunakan atas …
Kepemimpinan dan manajemen seringkali disamakan pengertiannya. Padahal diantara keduanya terdapat perbedaan yang penting untuk dipahami. Kepemimpinan mempunyai pengertian yang sedikit lebih luas dibandingkan dengan manajemen, karena kepemimpinan bisa digunakan setiap orang dan tidak terbatas dalam suatu organisasi tertentu saja. Manajemen merupakan kepemimpinan yang dibatasi oleh tata krama bir…
Suatu kelompok, organisasi baik swasta maupun pemerintah, keberhasilannya berada pada pemimpin dan kepemimpinannya. Bawahan merupakan "perpanjangan" pelaksanaan dari ide, strategi dan kebijakan pemimpin. Beberapa persyaratan bagi pemimpin yang handal diantaranya adalah baik dan bijaksana serta penuh rasa kemanusiaan, tidak egoistis, tidak overambisius, tidak mementingkan diri sendiri dan tidak …