Dalam ilmu komunikasi, salah satu ranah kajian ialah komunikasi antarpribadi. komunikasi jenis ini mengandaikan interaksi pribadi dengan beragam tujuan dan latar belakang. Hubungan antarpribadi umumnya ditandai pada lingkup terbatas, akrab, terjadi kontak langsung, ada umpan balik langsung, dll. Pada keseharian, ranah kajian ini merambah dalam interaksi sosial pergaulan maupun profesionalitas p…
komunikasi memegang peranan yang sangat penting dalam setiap bidang kehidupan manusia. dengan komunikasi, manusia menyatakan apa yang akan disampaikannya. berkomunikasi dan mengkomunikasikan keinginannya kepada pihak luar memerlukan cara yang tepat dan jelas sehingga maksud yang akan dismpaikan dapat diterima orang lain. dalam kaitan tersebut, buku ini menyajikan berbagai ragam strategi komu…