Komunikasi yang kita lakukan tidak akan pernah lepas dari tujuan, sekalipun tujuan komunikasi tersebut bisa saja tidak disadari atau tidak dirumuskan secara baik. Dalam konteks komunikasi pendidikan, latar dan lingkungan komunikasi saat ini bisa disebut sebagai latar dan lingkungan yang bersaing. Pesan yang disampaikan melalui komunikasi pendidikan di keluarga, masyarakat dan lembaga pendidikan…
Dalam konteks pendiidkan, banyak nilai-nilai karakter yang harus diperjuangkan dalam rangka menumbuhkan karakter yang menjadi tujuan pendidikan, termasuk nilai karakter yang masih perlu ditanamkan pada peserta didik adalah karakter sensitif gender. Membangun karakter sensitif gender dapat diinterpretasikan sebagai upaya menumbuhkan kasadaran karakter yang mengakomodir kesetaraan gender dan meng…