buku
Kepemimpinan dalam Perspektif Organisasi
Pada saat ini ada berbagai persoalan dan perubahan yang terjadi dalam dunia organisasi baik manufaktur, jasa, bisnia dan pendidikan. Situasi ini muncul disebabkan berbagai persaingan yang kompetitif dan harus dihadapi para pelaku yang menjalankan tugas dan perannya sebagai individu, pemimpin, praktisi, profesional maupun dosen dan mahasiswa. Peningkatan kualitas dan profesionalitas individu sebagai pemimpin dalam organisasi yang bergerak di bidang manufaktur, jasa, dll ini tidak bisa ditawar lagi. Maka organisasi perlu menyiapkan pemimpin yang berkualitas dan profesional serta memiliki keunggulan yang kompetitif. Buku ini memetakan dan menyiapkan berbagai ulasan yang dapat digunakanoleh pemimpin organisasi yang bergerak di bidang manufaktur, jasa, bisnis dan pendidikan. Untuk memberi landasan yang kuat kepada calon maupun pemimpin dalam memaikna perannya, buku ini menyajikan beberapa topik dengan pembahasan yang mudah dipahamidan diaplikasikan baik secara teori maupun praktik.
Tidak tersedia versi lain