buku
Kepemimpinan Pendidikan dalam Perspektif Hadis: Telaah Historis Filosofis
Dalam konteks dunia pendidika, penyelenggaraan pendidikan memerlukan sosok pemimpin yang baik, andal dan terampil. Kepeminpinan pada lembaga pendidikan yang diperlukan adalah yang mampu mengarahkan lahirnya budaya kualitas sehingga setiap personel (tendik dan administrasi) akan memahami apa yang akan dicapai oleh organisasi pendidikan. Karena itu sosok pemimpin beretika yang menekankan pada orientasi manusia sangat penting dan menjadi syarat mutlak bagi aktivitas perbaikan mutu dalam lembaga pendidikan.
Tidak tersedia versi lain