Pendidikan berkualitas adalah pendidikan yang dapat memenuhi harapan para pemangku kepentingan. Tolok ukur pendidikan berkualitas adalah mencapai standar baik standar maupun internasional. Guru profesional bertanggung jawab memfasilitasi peserta didik memperoleh kompetensi terkait dengan hasil mempelajari mata pelajaran yang diampunya maupun kompetensi tertentu yang menjadi bagiannya. Maka itu …