Diakui atau tidak, selama ini kecenderungan masyarakat menempatkan laki-laki di dunia publik dan perempuan di dunia domestik terjadi hampir pada setiap peradaban manusia. Mitos semacam ini telah melahirkan kesenjangan sosial yang berkepanjangan antara keduan jenis kelamin. Perempuan dianggap superior dalam aktivitas rumah tangga, sementara laki-laki dianggap paling bertanggung jawab dalam ke…
Buku ini terdiri dari dua tema besar: pertama mengkaji dari sisi metodologi fatwa yang dilihat dari perspektif sejarah, ushul fiqh, wacana kontemporer dan membangun integrasi keilmuan untuk melahirkan formulasi yang kokoh. Bab ini menyoroti pentingnya konstruksi metodologi fatwa yang mempunyai legalitas teks dan konteks, sehingga sebuah fatwa relevan dengan dinamika zaman yang berjalan secar…
di kalangan masyarakat muslim Indonesia, kecintaan kepada nabi diwujudkan dalam tradisi keagamaan yang dikenal dengan salawat. tradisi pembacaan salawat merupakan tradisi yang tumbuh dan berkembang secara dinamis dikalangan umat islam. tradisi ini dapat dilihat dari dua sepek manfaat. pertama, aspek ibadah dan spiritual yang bertujuan untuk dzikrullah, mencari syafaat di hari kiamat, barakal…
Sejak diturunkan Al-Quran belasan abad yang lalu, ia menjadi sumber inspirasi bagi umat Islam di di seluruh aspek kehidupan. Penggalian makna Al-Quran yang kemudian membawa umat Islam menjelma menjadi dominasi baru di dunia selama berabad-abad, mentransformasikan peradaban yang ada menjadi peradaban baru dan lebih maju, mengembangkan pengetahuan hingga kelevel tertinggi pada zaman itu dan menin…
Secara terminologis, para ulama baik muhadtsin, fuqaha ataupun ulama ushul, merumuskan pengertian hadis secara berbeda-beda. Perbedaan pandangan tersebut lebih disebabkan oelh terbatas dan luasnya objek tinjauan masing-masing. Yang tentu saja mengandung kecenderungan pada aliran ilmu di dalamnya. Perbedaan pandangan tersebut kemudian melahirkan dua macam pengertian hadis, yakni pengertian terba…
NULL