Perubahan teknologi yang saat ini mencapai fase revolusi industri ke 4 berdampak pada semua aspek kehidupan manusia dan menentukan perkembangan ekonomi secara global. Kemunculan teknologi intellijen buatan, bukan hanya berdampak pada terciptanya mesin baru, melainkan cara produksi secara menyeluruh hingga hubungan industrial dalam ketenagakerjaan yang baru. Begitu juga dengan kebutuhan tenaga k…