pendidikan karakter adalah bagian esensial yang menjadi tugas lembaga pendidikan. namun kenyataannya pendidikan karakter belum memperoleh porsi perhatian yang signifikan. akibatnya berbagai patologi sosial di tengah masyarakat berkembang secara masif (hancurnya nilai moral, tipisnya solidaritas, maraknya korupsi dan anarkisme). mutu akademis dan pembentukan karakter yang baik pada hakikatnya…