Pijat atau urut sebagai embrio masase olahraga telah ada sejak 3000 SM. Pada masa itu pijat hanya untuk kalangan raja atau istana untuk menghangatkan, menghilangkan kelelahan dan menyegarkan badan. Pijat kemudian berkembang sebagai pengobatan tradisional: keseleo, mempercepat kehamilan, melancarkan proses persalinan, meningkatkan volume ASI, mengobati demam, pegal, dsb. Para ahli anatomi, fisio…