Buku ini hadir dengan menggunakan pendekatan tang berbeda. Kalau selama ini kajian tentang kasus dalam pendidikan, dalam bimbingan dan konseling lebih berorientasi pada pendekatan rasional, maka disini digunakan pendekatan hati (Iman). Pendekatan rasional lebih menekankan kepada penggunaan panca indra kemudian disimpulkan. Tetapi dalam psikologi sufi, pendekatan rasional sering digambarkan seba…
Bimbingan dan konseling adalah sebuah profesi yang dalam praktiknya dapat dilakukan dengan pendekatan individu dan kelompok. Kedua pendekatan tersebut bisa saling melengkapi, tergantung dari karakteristik dari konseling dan masalah yang dihadapinya. Oleh karena itu, seorang konselor harus mampu melengkapi dirinya dengan kompetensi yang memadai tentang kedua pendekatan tersebut. Buku ini disusun…
NULL