NULL
buku ini merupakan buku pengantar untuk mempelajari bahasa secara universal. isinya cocok bagi mahasiswa dan peminat studi bahasa. buku ini menyajikan pengertian atau hakikat bahasa, teori bahasa, aliran bahasa sampai pada data bahasa yang dapat dijadikan contoh untuk dianalisis. data bahasa yang dicantumkan sangat bervariasi seperti bahasa Biak, Sunda, Esperato, Brazil, mexico, dll.
genolinguistik merupakan subdisiplin antarbidang baru yang memadukan kajian linguistik dengan genetika. penulis berpandangan bahwa linguistik dan genetika dapat berkolaborasi dalam menjelaskan masalah kemanusiaan. penulis juga mengajukan hipotesis bahwa dalam kelompok penutur bahasa atau varian bahasa yang sama cenderung memiliki genotipe virus penyakit yang sama. selanjutnya penulis membang…
dalam buku ini satuan gramatik dianalisis berdasarkan ciri-ciri formal bahasa, yaitu ciri fonologik atau ciri gramatik atau keduanya. golongan kalimat juga ditentukan berdasarkan ciri formal, berdasarkan intonasi dan adanya kata tertentu yang menandai golongan kalimat. satuan kata digolongkan berdasarkan perilakunya dalam frase dan klausa. buku ini disajikan kepada paa mahasiswa jurusan sast…
NULL
buku ini menguraikan teori yang berhubungan dengan sosiolinguistik yang dapat digunakan untuk mnegkaji bahasa dalam konteks sosial dan budaya. dalam buku ini pembaca dapat memahami bagaimana proses terjadinya fenomena bahasa secara netral, tidak menyalahkan dan tidak membenarakan. materi yang dijabarkan dalam buku ini adalah bahasa dan kajian bahasa, keanekaragaman bahasa, interfensi dan int…
NULL
buku ini mengkaji suatu rangkaian konsep teori dan praktik yang berkesinambungan baik wacana lisan maupun tulis yang lebih luas dari kalimat dalam berbagai konteks. kajian ini dapat diterapkan secara berbeda-beda sesuai sudut pandang dan konteks wacananya. buku ini merupakan perpaduan konsep teori dan analisis yang sinergis. karena itu buku ini tepat sebagai pegangan wajib bagi linguis muda …
Bahasa memiliki peran penting bagi kehidupan manusia, diperlukan untuk menjalankan segala aktivitas sehari-hari. Karena itu, bahasa disebut sebagai alat komunikasi. Hal itu berkaitan dengan sosiolinguistik yaitu cabang ilmu bahasa yang mempelajari pemakaian bahasa secara eksternal. Dalam buku ini mengulas masalah sosiolinguistik dari aspek teori dan analisis. Buku ini diilhami dari pengemban…
Bahasa adalah alat komunikasi dan kerja sama yang paling efektif sehingga bahasa memiliki peran penting dalam kehidupan sehari-hari. Peran bahasa harus dipahami sebagai bentuk praktis penggunaan bahasa dalam berbagai ranah kehidupan dengan taat asas. Oleh karena itu, diperlukan satu buku panduan untuk berbahasa yang baik dan benar selain KBBI dan Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Kehadiran …