Berbagai ilmu yang diajarkan dalam kegiatan pendidikan seharusnya tidak diajarkan hanya karena ilmu itu sendiri, atau tujuan akademik saja. Tetapi juga mengacu pada tujuan lain yang lebih substansial, pokok dan hakiki, yaitu etika yang mulia. Dengan kata lain, setiap ilmu membawa misi etika. Untuk melihat sisi etika Islam yang terdapat dalam setiap ilmu yang diajarkan diperlukan adanya kemam…
NULL
NULL
Dalam perjalanan intelektualnya, al-Ghazali mengalami dua kali krisis. Pertama, krisis epistemologis yang ditandai dengan sikap skeptis terhadap metode pengetahuan yang didasarkan atas data indera dan rasio yang kemudian menggiringnya untuk mempertanyakan validitas dan kedua sumber pengetahuan tersebut. Kedua, krisis psikologis diikuti perubahan sikap dan cara hidup al-Ghazali yang awalnya l…
NULL
NULL
NULL
Pendidikan Islam pada dasarnya adalah sebuah proses transformasi pengetahuan menuju ke arah perbaikan, penguatan dan penyempurnaan semua potensi manusia demi terciptanya insan kamil yang memiliki kecerdasan intelektual, moral dan spiritual sekaligus. Pendidikan Islam tidak mengenal ruang dan waktu. Ia tidak dibatasi oleh tebalnya tembok sekolah dan juga sempitnya waktu belajar di kelas. Pend…
NULL
dunia pendidikan adalah dunia yang sangat kompleks. kompleksitas tersebut dapat teratasi jika guru yang menjadi ujung tombak pelaksanaan pendidikan bisa memahami peran dan fungsinya sebagai pendidik. buku ini sejalan dengan program kemendiknas terkait pendidikan karakter. bagaimana seorang guru dapat menjadi teladan bagi peserta didik dan lingkungannya. buku ini menceritakan 12 kisah perjuan…