pendidikan karakter adalah bagian esensial yang menjadi tugas lembaga pendidikan. namun kenyataannya pendidikan karakter belum memperoleh porsi perhatian yang signifikan. akibatnya berbagai patologi sosial di tengah masyarakat berkembang secara masif (hancurnya nilai moral, tipisnya solidaritas, maraknya korupsi dan anarkisme). mutu akademis dan pembentukan karakter yang baik pada hakikatnya…
masalah keuangan syariah belakangan ini menjadi bahasan menarik bagi kalangan akademisi maupun praktisi yang melakukan kajian dan praktik keuangan syariah. di satu sisi muncul praktik keuangan syariah, di sisi lain muncul lembaga pendidikan ekonomi syariah mulai dari S1-S3. dahsyatnya pertumbuhan kelembagaan keuangan dan pendidikan keuangan syariah ini tidak diimbangi dengan referensi yang m…
Perkembangan lembaga keuangan syariah umumnya dan perbankan syariah pada khususnya belakangan tidak bisa dipandang sebelah mata. Khusus perbankan syariah kemajuan dan perkembangannya secara kuantitatif sangat menggembirakan dan akan terus berkembang di masa mendatang baik di tingkat nasional maupun internasional. Perkembangan yang bersifat kuantitatif ini harus diimbangi dengan perkembangan …