NULL
NULL
NULL
Psikologi kepribadian adalah studi ilmiah tentang kekuatan psikologis yang membuat setiap orang unik. Psikologi Kepribadian mencoba menjawab pertanyaan "Apa arti menjadi seorang manusia?". Dengan kata lain, seunik apakah diri kita sebagai individu? Apakah hakikat diri? Ahli psikologi kepribadian menjawab pertanyaan menarik ini dengan melakukan observasi sistematik mengenai cara dan alasan se…
Dewasa ini, penguasaan keterampilan mengajar yang efektif tidak saja dilihat dari seberapa kompeten seseorang menguasai bidang yang diampunya, tetapi juga dari seberapa baik ia mengenal siswanya dan lantas mendorong secara optimal perkembangan berbagai bakat dan potensi masing-masing siswa secara optimal dalam suasana kelas yang kondusif. Proses mengajar yang efektif tidak cukup diukur dari …
Buku ini membahas perkembangan anak menurut aspek universalnya, variasi individualnya dan perkembangan ilmunya dalam abad ke-21. Perkembangan anak menyajikan ritme dan arti dari kehidupan anak, mengubah pertanyaan menjadi pemahaman dan menyatukan potret keberadaan kita di masa lalu, kini dan mendatang. Disusun berdasarkan topik dan dikenal luas sebagai yang paling akurat dan terkini di bidan…
NULL
NULL
NULL
NULL