Budaya literasi terutama membaca dan menulis anak di Indonesia masih sangat rendah. Padahal membaca dan menulis merupakan hal penting dalam proses belajar anak. Membaca berkaitan dengan jalan yang harus dilakukan dalam menginput ilmu pengetahuan sedangkan menulis berkaitan denga kreativitas mengekspresikan gagasan, pengetahuan, pengalaman dan perasaan anak. Jika keduanya tidak dikuasai oleh ana…
Evaluasi pembelajaran merupaka salah satu dari tugas utama seorang guru dalam menjalankan tugas profesionalnya. Seyogianya seorang guru mampu merencanakan dan melaksanakan proses evaluasi sesuai dengan tuntunan kurikulum yang berlaku, yakni evaluasi terhadap sikap, pengetahuan maupun keterampilan peserta didik yang merupakan proses holistik dari muatan satuan pelajaran. Buku ini mencoba mengura…
Dengan hasil efektif, kecepatan relatif dan penurunan biaya, format kelompok menjadi semakin populer untuk menangani anak dalam ranah konseling dan pendidikan. Berbekal pengelamannya yan gluas sebagai fasilitator kelompok anak dan kelompok pelatihan, penulis menguraikan dan membahas seluruh proses memimpin kelompok yang mencakup perencanaan awal dan desain kelompok, asesmen kecocokan anak denga…
Media pembelajaran berbasis multimedia hadir untuk menjadi solusi dalam menghadapi masalah peserta didik yang ditakdirkan memiliki kelainan secara fisik seperti mata yang kurang berfungsi sehingga tidak bisa melihat, membaca dan menulis. Telinga yang kurang mendengar sehingga memerlukan bahasa isyarat dan cacat fisik lain yang dapat menghambat proses pembelajaran. Selain kelainan fisik, peserta…
Kegiatan evaluasi merupakan bagian tak terpisahkan dari suatu upaya apapun yang terprogram, tak terkecuali bagi program pembelajaran sebagai bagian dari program pendidikan, direncanakan untuk memperbaiki bidang pendidikan. Sedangkan evaluasi mikro sering digunakan di tingkat kelas, sasarannya adalah program pembelajaran di kelas dan penanggungjawabnya adalah guru untuk sekolah atau perguruan ti…