Akhlak memiliki kedudukan yang tinggi dalam Islam. Secara kebahasaan, akhlak berarti budi pekerti, adat kebiasaan, perangai atau segala sesuatu yang sudah menjadi tabiat. Nilai yang terkandung dalam pelajaran akhlak dapat menjadi sugesti atau mendorong jiwa manusia utnuk melakukan kebaikan dikarenakan objek dan ruang lingkup ilmu akhlak ini meliputi pembahasan dan penilaian tentang perbuatan ma…
Mata kuliah akhlak tasawuf termasuk Mata Kuliah Dasar Umum (MKDU) yang ditawarkan kepada seluruh mahasiswa pada setiap program studi di lingkungan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) Kementrian Agama RI, baik negri maupun swasta. Buku ini merupakan buku wajib bagi mahasiswa dalam mengikuti mata kuliah akhlak tasawuf. Pembahasan bidang akhlak, meliputi akhlak, etika, moral dan susila, pendid…
Islam mengatur seluruh kehidupan manusia khususnya bagaimana berkahlak mulia. Islam mengatur bagaimana berhubungan dengan sesama manusia, binatang dan lingkungan. Antara anak dengan orangtua, antara yang muda dan yang lebih tua, antara guru dan murid, antara manusia dengan sang Khaliq, dll. Buku ini akan membahas tentang akhlak-akhlak tersebut. Buku ini bisa dibaca oleh semua kalangan pembaca.
Sebagai umat Islam, kedalaman spiritual dan kepedulian sosial adalah dua unsur utama dalam kehidupan. Sebagai hamba Allah, umat Islam mempunyai tugas mendekatkan diri pada sang Khaliq dengan amaliah yang sudah ditentukan secara normatif oleh agama. Sebagai khalifatullah, manusia mempunyai tugas mengemban tanggung jawab peradaban yang berpotensi menimbulkan malapetaka. Khalifatullah berarti meng…
Tasawuf merupakan batin dari ajaran Islam, sisi lahirnya adalah syariah yang mengandung hukum keagamaan formal, mengenai apa yang harus dilakukan dan yang seharusnya ditinggalkan. Tasawuf mengisi sisi batin dari syariah, juga memberikan makna bagaimana hidup ber-Tuhan dengan baik dan benar. Tasawuf telah memberikan penegasan bahwa hidup tanpa memiliki hubungan yang harmonis dengan Tuhan, adalah…
Buku ini membahas Islam rahmatan lil alamin sebagai basis etika Islam. Titik tekan kajiannya adalah etika sosial kemanusiaan Islam dan ekologi sebagai pendekatan yang dipakai dalam membahas isu sosial dan lingkungan hidup, juga etika konkret yaitu etika Islam yang dipahami dan dipraktikkan umat Islam saat ini. Dalam bidang etika sosial kemanusiaan, yang dibahas adalah nilai Islam terkait keadil…