Detail Cantuman
Advanced Search
buku
Kinerja Manajer dan Bisnis Koperasi
Kehadiran koperasi adalah sebagai sarana reformasi sosial, dengan misi untuk mentransformasikan dari masyarakat yang penuh dengan kesenjangan dan ketidakadilan ke masyarakat yang penuh dengan keharmonisan dan berkeadilan. Dengan Konteks kelahiran dan perkembangan tersebut, koperasi selalu diberi makna sebagai organisasi ekonomi yang berwatak sosial. Pembahasan dalam buku ini difokuskan pada pembelajaran organisasi, kepuasan kerja, orientasi pasar terhadap kinerja manajer dan kinerja unit bisnis terutama koperasi pengelola susu sapi perah di Jawa Timur. Buku ini sangat menarik untuk dibaca dan dijadikan referensi baik praktisi pelaku bisnis koperasi langsung maupun akademisi pemerhati pelaku bisnis koperasi.
Ketersediaan
H.83/12/2014 | 334.06 Idr k | (bisa dipinjam) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
334.06 Idr k
|
Penerbit | UIN Maliki Press : Malang., 2008 |
Deskripsi Fisik |
15x20,5 cm; xii-220 hlm
|
Bahasa |
ind
|
ISBN/ISSN |
979-24-3002-4
|
Klasifikasi |
334.06 Idr k
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Furaida Alina
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain