buku
Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini
Usia dini merupakan golden age dalam rentang kehidupan manusia. Memahami perkembangan anak usia dini merupakan kewajiban yang utama bagi orangtua, guru dan masyarakat yang terlibat dalam pendidikan, pelayanan dan pengasuhan. Pemahaman perkembangan anak membantu orang tua, guru memberikan stimulus yang tepat pada anak. Pendidikan yang baik hanya dapat diberikan orang tua jika sesuai dengan perkembangan anak.
Tidak tersedia versi lain