buku
Teori & Perilaku Organisasi: suatu Tinjauan Integratif
organisasi memiliki karakteristik yang sama dengan makhluk hidup yakni mengalami evolusi. organisasi yang berhasil mengelola evolusi adalah organisasi yang adaptif terhadap perubahan. perusahaan yang berhasil rata-rata mampu melihat track record ke belakang dan juga memiliki pandangan jauh ke depan. fokus pembahasan buku ini terdiri dari 3 bagian utama yaitu: prinsip dasar organisasi, pendekatan perilaku dan pendekatan sistem.
Tidak tersedia versi lain