buku
Sekolah Anak-Anak Juara: Berbasis Kecerdasan Jamak dan Pendidikan Berkeadilan
Setiap manusia memiliki aneka ragam kecerdasan berbeda, dengan kemampuan belajar yang berbeda pula. Lingkungan yang memberikan stimulus dan kesempatan yang tepat akan melejitkan kecerdasan itu. Berbekal kecerdasannya masing-masing, setiap orang bisa sukses. Berdasarkan pengalamannya di dunia pendidikan dengan berbagai metode pendidikan, kedua penulis menunjukkan bagaimana proses pengajaran berkualitas, yaitu 'bukan sebesar apa kecerdasanmu melainkan bagaimana kau menjadi cerdas'. Dengan gaya ringan, praktis dan menarik, penulis memberikan tips dan trik bagaimana:
- menjadi sekolah the best output
- proses belajar terbaik
- belajar aktif dan menyenangkan
- mengenali dan melejitkan kecerdasan anak
- menemukan kondisi akhir terbaik
Tidak tersedia versi lain