Buku ini berisi cerita penulis dimulai saat ia baru memulai perubahan drastis dalam hidupnya di Tapaktuan, Aceh Selatan sampai di masa pandemi Covid. Dari mulai tidak bisa lari sampai sanggup mengikuti full marathon dengan berlari sejauh 42,195 km tanpa henti. Berlari dari race yang satu ke race yang lain sebagai bentuk perjuangan mengalahkan dirinya sendiri. Pemilik berat 78 kg sampai kemudian…
Buku seri ketiga ini mengkritisi fenomena yang terjadi pada umat Islam dalam memehami dan menjalankan agamanya. Masih banyak hal yang membuat agama Islam belum mampu menjadi rahmatan lil alamin seperti yang dikehendaki oleh Nabi. Banyak hal yang membuat umat Islam sekedar menjadi buih di lautan karena mereka tidak benar-benar mau mempelajari agamanya dengan sungguh-sungguh. Manusia dianggap seb…
Kita diberi akal oleh Allah dan harus menggunakan akal tersebut untuk berpikir. Jika kita tidak berpikir maka sungguh sia-sia Tuhan memberikan akal pada kita. Sama sia-sia nya jika kita diberi kaki tapi tidak digunakan untuk berjalan dan telingan tapi tidak digunakan untuk mendengar. Pernahkah kita bertanya-tanya tentang berbagai hal yang diajarkan pada kita dalam bergama? Pernahkah terlintas d…
Buku ini menyajikan 44 kisah dahsyat pengalaman saat naik haji. Banyak tips dibeber dalam buku ini agar diri semakin mantap dan mendapat kemudahan untuk mendaftar. Termasuk amalan lahir batin saat jalani prosesi haji, juga tips mudah mencium hajar aswad, memasuki Raudlah nan mustajab di Masjid Nabawi dan puluhan pengalaman batin yang tak terbayangkan sebelumnya. Semuanya dibalut dalam nuansa pe…
Buku ini mengusung wacana interreligius baru atas khazanah tradisi Islam mulai dari bahasa, balaghah, fiqh, kalam, filsafat hingga tasawuf yang sepenuhnya mempostulasikan wacana Islam sebagai sebuah sistem. Karena itu, wujud Islam sama sekali tidak bisa dipahami sebagai serakan ide-ide atau pemikiran yang berantakan dan terpecah belah, melainkan sebagai sebuah kesatuan, yang menemukan bentuknya…
Penjualan langsung sudah lama menarik banyak orang karena fleksibilitas dan potensi pendapatannya. Tapi hari ini, banyak orang berbisnis untuk membangun komunitas dan terhubung dengan orang lain, bekerja bersama demi tujuan yang sama dan mendapatkan penghasilan sambil bersenang-senang. Dalam buku ini penulis membagikan rahasianya untuk memimpin komunitas penjual yang berkembang dan mendapatkan …
Iman merupakan titik awal identitas kemusliman seseorang. Jika iman telah hilang dari hati, pikiran dan keseluruhan hidupnya, maka yang ada satu identitas lain: kafir. Karena Allah hanya memberikan dua alternatif (iman dan kafir). Iman adalah kunci menuju kebahagiaan hakiki, sementara kafir adalah kunci kesesatan dan kesengsaraan dunia dan akhirat. Bisa jadi kita yang menyatakan iman dalam Isla…
Inilah salah satunya buku yang ditulis Obama sendiri yang menuturkan secara lengkap masa-masa awal kehidupannya. Dipaparkannya masa masa kecilnya di Hawaii. Kehidupannya di Jakarta bersama ayah tirinya, Lolo Soetoro dan pengalamannya mengejar layang-layang bersama anak kampung. Masa kuliahnya yang penuh gejolak dan awal ia terjun menjadi aktivis sosial di Chicago. DIgambarkannya pula perjalanan…
Dari butir-butir mutiara kesuksesan: kesuksesan merupakan salah satu kata yang paling sulit didefinisikan. Bagi anda mungkin bermakna ketenaran dan kekuasaan pribadi, bagi yang lain bisa jadi bermakna kepemilikan atas uang sejuta dolar dan bagi banyak orang lain bermakna kebahagiaan rumah tangga yang pebuh cinta. Apa pun definisi pribadi anda tentang kesuksesan, anda akan menemukan banyak hal u…