Sebagai umat Islam, kedalaman spiritual dan kepedulian sosial adalah dua unsur utama dalam kehidupan. Sebagai hamba Allah, umat Islam mempunyai tugas mendekatkan diri pada sang Khaliq dengan amaliah yang sudah ditentukan secara normatif oleh agama. Sebagai khalifatullah, manusia mempunyai tugas mengemban tanggung jawab peradaban yang berpotensi menimbulkan malapetaka. Khalifatullah berarti meng…
Menjadi umat Islam adalah anugrah terbesar yang diberikan Allah kepada kita. Dengan petunjuk dan pertolongannya kita dapat mengamalkan ajaran Allah dengan penuh ketulusan, kesabaran, kesungguhan dan istiqomah. Iman yang ada di hati kita adalah pengendali utama semua tindakan yang kita lakukan. Dengan keyakinan tanpa adanya keraguan Allah selalu mengamati tingkah laku kita, dimanapun dan kapanpu…
Buku yang ditulis Marc Hurwitz dan Samantha Hurwitz (2015), Leadership is half the story sebenarnya bisa dipahami dari sudut pandang sebagai protes terhadap cara pandang lama bahwa sukses organisasi ditentukan oleh pemimpin dan kepemimpinan. buku ini, dengan segala ketidaklengkapan perangkat teoretiknya, mengonkretkan protes itu dengan cara mendiskripsikan bahwa organizational excellences juga …
Urat nadi sebuah kekuasaan ditarik begitu kencang dalam perhelatan politik dan bisa menyeret para penguasa politik mengalami kegelapan mata dan bisa buta tersesat di ruang publik. Ruang publik dalam tindakan politik sudah dengan sendirinya teridentifikasi dalam tiga varian utama yakni kehendak bebas, kemampuan untuk melakukan penadaptasian, dan kondisi internal dari siapapun penguasanya. Ketiga…