Tugas guru dalam mendidik dan membimbing para murid kini kian menuntut pemahaman mendalam akan peserta didiknya, makna pembelajaran, proses dan strategi serta penilaian pembelajaran. Bidang inilah yang menjadi fokus bahasan serta kajian psikologi pendidikan tersebut dialirkan secara sistematis dalam buku ini dengan kedalaman bahasan yang diharapkan mampu menghadirkan komprehensivitas pemahaman …
Pendidikan berkualitas adalah pendidikan yang dapat memenuhi harapan para pemangku kepentingan. Tolok ukur pendidikan berkualitas adalah mencapai standar baik standar maupun internasional. Guru profesional bertanggung jawab memfasilitasi peserta didik memperoleh kompetensi terkait dengan hasil mempelajari mata pelajaran yang diampunya maupun kompetensi tertentu yang menjadi bagiannya. Maka itu …