Perencanaan pembangunan merupakan tahapan awal dalam proses pembangunan. Perencanaan sangat diperlukan untuk menyesuaikan tujuan yang hendak dicapai dalam pembangunan dengan sumber daya yang ada serta berbagai alternatif lain yang mungkin diperlukan. Proses perencanaan pembangunan saat ini dilakukan dengan memadukan pendekatan teknokratis, partisipatif, politis serta proses bottom-up and top-do…
Kontruksi bangunan keilmuan selalu mempunyai tiga persoalan pokok yaitu apa yang ingin diketahui, bagaimana cara mendapatkan pengetahuan dan apa nilai kegunaannya? Persoalan pertama menjadi basis ontologi, persoalan kedua menjadi basis epistemologi dan persoalan ketiga menjadi ranah aksiologi. Ilmu hadis sebagai sebuah disiplin ilmu jug amemiliki tiga persoalan pokok: apa yang ingin diketahui d…
Dalam kondisi sekarang ini merupakan suatu keharusan bagi guru atau mereka yang bersimpati pada pendidikan untuk bersama-sama meningkatkan prestasi belajar peserta didik agar dapat mendekati prestasi siswa pada negara maju. Meningkatkan prestasi tidak lepas dari meningkatkan kemampuan siswa dalam penguasaan materi pembelajaran semua bidang yang menjadi paket satuan pendidikannya. Kompetensi kog…
Wakaf di Indonesia sebenarnya telah dilaksanakan oleh umat Islam sejak agama Islam masuk ke Indonesia yang juga menjadi salah satu penunjang pengembangan agama dan masyarakat Islam. Apabila dihubungkan dengan konsep tujuan NKRI sebagaimana yang diamanatkan dalam UUD 1945 seiring sejalan yakni sama-sama untuk memajukan kesejahteraan umum. Namun praktik wakaf yang terjadi dalam kehidupan masyarak…
seorang tenaga pendidikan sangat memerlukan aneka ragam pengetahuan dan keterampilan yang berkaitan dengan profesinya sesuai dengan tuntutan zaman dan kemajuan sains dan teknologi. Diantara pengetahuan yang harus dikuasai pendidikan dan tenaga kependidikan selain menciptakan iklim mengajar-belajar yang baik, juga mereka di tuntut untuk menguasai pengetahuan psikologi terapan dengan pendekatan b…