Pendidikan kepramukaan bertujuan untuk membentuk kepribadian kaum muda Indonesia yang berbudi pekerti luhur, cerdas, terampil dan cinta tanah air dan bangsa. Seorang pembina pramuka membutuhkan kemampuan mengelola kegiatan sehingga tujuan gerakan pramuka dapat tercapai. Seorang pembina, yang juga sebagai tenaga pendidik akan dengan mudah dapat menyampaikan materi kepramukaan seperti PAI dan bud…