Di masa demokrasi terpimpin, Buya Hamka adalah sosok yang kadang berbeda pendapat dengan Presiden Sukarno dan jug aberseberangan dengan kaum komunis. Melalui majalah Lentera, karyanya diserang habis. Berbulan-bulan lamanya ia hadapi hantaman orang yang tak sepaham dengannya. Dua tahun empat bulan, Buya Hamka hidup dalam penjara rezim Sukarno. Meski begitu ia tidak marah, ia juga tidak menghinda…
Buku ini dihadirkan untuk mengisi ruang kosong yang saat ini tampaknya masih ditinggalkan oleh kebenyakan umat Islam. Bahwa ketika mereka membaca, memprlajari atau menyampaikan hadis, kebanyakan mereka tidak memahami akan kode khusus dan istilah kunci yang tak terpisahkan dari hadis itu sendiri. Taanpa pemahaman akan kode khusus itu, pemahaman terhadap hadis tidak akan pernah menyeluruh, sebab …
Tasawuf sesungguhnya adalah ilmu untuk mensucikan hati. Jika fikih dipandang sebagai ilmu lahir, maka tasawuf merupakan ilmu yang berorientasi pada ranah batin. Kesucian dan kebersihan hati ini dibutuhkan oleh manusia untuk mencapai cahaya Tuhan. Dengan mencapai cahaya Tuhan, diharapkan seseorang bisa menghasilkan akhlak mulia. Sifat tasawuf yang esoterik membuatnya dapat bertemu dan bersatu de…
Buku ini penting untuk anak muda yang ingin belajar menulis. Apalagi untuk mahasiswa yang mengambil kuliah jurnalistik. Buku ini akan menuntun untuk mempelajari dasar-dasar jurnallistik. Dalam beberapa bagian, penulis menguraikan teknik menulis dilengkapi dengan langkah-langkahnya. Karena dimaksudkan untuk pemula, tentunya buku ini ditulis dengan bahasa yang sangat sederhana, sehingga mudah dip…